Equipment Adalah: Tipe, Karakteristik, Merawat dan Jenisnya

Equipment Adalah Tipe, Karakteristik, Merawat dan Jenisnya

Equipment adalah sebuah kata dan berasal dari bahasa Inggris dengan memiliki arti sebagai peralatan.

Sedangkan alat-alat yang ada di kehidupan sehari-hari manusia itu ada banyak jenisnya.

Misalnya saja di dalam rumah bahkan hingga ke tempat kerja juga.

Pengertian Equipment

Mungkin kebanyakan orang memang akan merasa asing jika mendengar equipment adalah perlengkapan yang ada di kantor.

Jika Anda merupakan karyawan tentu sudah tidak asing lagi mendengar perkataan tersebut.

Jika melihat dari penjelasan tentang equipment untuk kantor itu, merupakan alat yang memang sangat wajib ada.

Karena semua pekerjaan bisa terbantu, kemudian masalah penyusutan punya jangka waktu lama.

Maka itu artinya ialah sangat tahan lama.

Karena biaya dalam operasi sebuah equipment itu besar, biasanya akan ada karyawan yang punya tugas membuat laporan.

Itu akan disetor ke pimpinan, karena memang perlu detail sangat jelas.

Lalu pengelolaan dari arus kas sampai proses membuat laporan keuangan itu jauh lebih akurat.

Tipe-tipe Dari Equipment di Perusahaan

Saat Anda mau mempelajarinya, sebetulnya ada banyak sekali tipe dalam peralataan di perusahaan.

Masing-masing juga punya perbedaan yang terlihat signifikan.

Jika mau mengetahuinya, akan lebih baik ikuti penjelasan di bawah ini:

1. Jenis Equipment Besar

Pada kategori pertama biasanya punya bentuk berbagai macam aset atau aktiva dari perusahaan.

Keuangan dalam usaha bisa terbantu, saat ada alat yang dijual. Jika saja sudah tak terpakai dan menggantinya dengan equipment jauh lebih canggih.

Uniknya lagi, semua alat besar akan masuk ke dalam kategori saldo aset tetap. Tapi apabila proses dari belinya memang memerlukan depresiasi.

Apalagi mengingat banyaknya alat-alat di dalam perusahaan. Jika mau gampang, gunakan saja software agar kelola aset cepat.

2. Tipe Equipment Kecil

Meski masuk ke dalam pemenuhan kriteria, namun pastinya jangan diremehkan ya.

Bisa juga menjadi syarat-syarat equipment tapi berupa berbagai materi kecil. Hasilnya, segala aktivitas kerja berjalan baik.

Apa saja jenisnya?

Bisa mulai dari jenis yang paling kecil. Misalnya adalah kertas, klip untuk mengapit beberapa dokumen, staples, gunting dan lain sebagainya.

Jika semua ini tak disiapkan sejal awal, maka akan habiskan banyak waktu untuk membeli ke luar kantor

Karakteristik yang Dimiliki Oleh Equipment

Sebetulnya tidak semua proses produksi itu akan dimasukkan ke dalam kategori equipment.

Karena nantinya akan ada supplies juga. Meski sebenarnya cukup mudah dipahami, namun tentu ada saja yang tak tahu bukan.

Jadi alangkah baiknya ikuti penjelasannya.

Diantaranya:

1. Ukuran Jauh Lebih Besar

Meski biayanya tinggi untuk dapatakan alat, namun equipment pasti memberi banyak profit dari perusahaan.

Kenapa ya bisa seperti itu?

Rupanya kinerja dari alat-alat itu memang punya peranan penting saat proses produksi.

Jika tidak ada tentu tak akan maksimal.

Bahkan hampir sebagian besar peralatan memang masuk ke dalam equipment itu punya ukuran sangat besar.

Contohnya apa tanda tanya yaitu kendaraan pengangkut, mesin-mesin produksi perabotan untuk kantor dan masih banyak lagi. Tapi bisa juga berbentuk gedung ataupun gudang.

2. Memiliki Harga yang Cukup Tinggi

Karena ada peran yang amat penting, jadi perusahaan mau tak mau harus keluarkan banyak anggaran.

Jika tidak, maka malah memberikan dampak negative. Sebab, produksi melambat dan bisa-bisa kehilangan konsumen bahkan investor.

Jika Anda lebih mendetail lagi, memang betul perusahaan dan pabrik pun akan keluarkan banyak budget sebagai biaya dalam pembelian aneka raman equipment.

Jadi ketika ingin membangun sebuah bisnis sepertinya harus memahami hal ini.

3. Punya Biaya Penyusutan

Meski masuk ke dalam equipment yang mahal, kemudian pemakainnya dilakukan selama beberapa tahun.

Maka akan ada namanya penyusutan. Itulah kenapa, masuk ke dalam aktiva tetap namun punya nilai penyusutan.

Lalu apa saja contohnya?

Yaitu equipment yang merupakan mesin produksi. Pada tipe peralatan seperti ini tentunya setiap hari punya kegiatan untuk memproduksi.

Bahkan punya jam kerja cukup tinggi. Tentunya akan alami penurunan seperti kinerja alami perlambat.

4. Punya Usia Pakai Diatas 1 Tahun

Memang betul, jika alat saat digunakan setiap hari bahkan sampai mencapai usia tahunan. Maka yang terjadi ialah proses kerjanya malah kian lambat.

Jadi, ini bukan suatu hal mengerankan dalam dunia pabrik jika lakukan produksi besar-besaran.

Pastinya ini akan jadi penghematan oleh perusahaan sebab setiap tahunnya tidak perlu lakukan pembelian alat yang sama.

Jika saja proses rawat dan pembersihannya benar dan sesuai dengan prosedur. Maka pada akhirnya akan selalu awet dan kian lama.

5. Bisa Dijual Kembali

Di saat ada perusahaan tengah butuh equipment baru dengan punya teknologi canggih.

Biasanya pihak kantor, punya keputusan untuk menjual saja, timbang disimpan di gudang. Meski akan ada resiko dari harga penjualan jauh lebih murah.

Meski rugi, namun uang ini nantinya malah jadi biaya tambahan agar kantor pun merasa jauh lebih ringan.

Dengan begitu, perusahaan tak keluarkan banyak biaya. Namun proses dari produksi masih tetap berlanjut dengan gunakan teknologi canggih dan semakin cepat.

6. Perlu Bahan Bakar dan Tenaga Listrik

Karena masuk ke dalam unsur pendukung operasional bisnis yang juga akan terdiri dari barang ataupun tempat.

Tapi biasanya equipment seperti ini juga perlu tenaga listrik atau memakai bahan bakar lain. Dengan demikian proses dari produksi akan berjalan lancar.

Lalu apa saja contohnya? Misal seperti mesin produksi yang akan perlu bahan bakar untuk mampu bergerak.

Sama halnya dengan pastinya akan butuh tenaga. Baik itu menggunakan listrik ataupun bensin dan juga solar.

Cara Merawat Equipment Adalah…

Equipment memang tergolong sebuah alat yang hemat, sebab tak perlu beli lagi selama beberapa tahun.

Artinya punya ketahanan cukup tinggi, tapi bukan berarti semena-mena dalam pemakaian.

Sebagai pengguna, perlu mengetahui gimana cara perawatannya.

1. Belajar Dulu Cara Mengoperasikan Equipment

Pada bagian heavy equipment masuk ke dalam alat-alat pendukung kerja operasional perusahaan yang punya ukuran besar.

Jadi, jangan dikira sudah handal, namun ternyata tak sesuai dengan tipsnya. Ada beberapa step ataupun tahapan agar tidak cepat rusak.

Umumnya dalam membeli alat, akan disertakan pula buku panduan. Alhasil wajib paka itu sebagai pedomannya.

Langkah seperti ini mampu meminimalisir muncul kesalahan, keawetannya bisa terjaga.

2. Wajib Mengetahui Gimana Instalasi atau Pemasangannya

Siapa bilang jika mesin sudah dalam bentuk utuh saat dibeli? ada juga beberapa Equipment yang mana pembeliannya secara terpisah.

Artinya apa?

Tentu saja pihak kantor yang akan memasang seluruh bagian itu. Namun, pahami juga gimana step by stepnya.

Karena jika saja ada sparepart yang tidak benar saat pemasangannya bisa jadi produksi tak berjalan lancar.

Namun bukan itu saja, dapat pula mengakibatkan kecelakaan di dalam kerja. Lalu pada akhirnya tentu membahayakan setiap karyawan.

3. Selalu Pakai Bahan yang Berkualitas

Ada salah satu faktor yang juga berikan pengaruh dalam umur sebuah Equipment yaitu pemakaian bahan-bahannya.

Jika equipment itu berupa printer maka pilih tinta dengan kualitas bagus. Bahkan kertas-kertasnya pun jangan sampai punya harga murahan.

Jika diumpamakan dengan kendaraan, maka kesesuaian dengan mesin pasti dperhatikan pula dengan bahan bakarnya.

Pada akhirnya malah membuat kerusakan dan kerugian dari perusahaan kian membesar. Karena untuk penggunaannya sendiri memang sering, atau malah setiap hari.

4. Selalu Menjaga Kebersihan dari Equipment

Mungkin bayak orang yang sangat menyepelekan step seperti ini. Jadi ketika membersihkannya secara teratur namun tidak sedetail mungkin.

Maka ujung-ujungnya semua equipment pun bermasalah dan memicu korosif. Apalagi jika mesin yang berbahan dari besi.

Umumnya untuk beberapa equipment itu akan ada cara khusus dalam pembersihannya.

Entah itu harus menggunakan sabun tertentu dan lain sebagainya. Perlu perhatian khusus, jika saja equpment itu jadi alat gampang terkena kotor dan debu mudah menempel.

Jenis-jenis Equipment di Kantor

Setelah membahas hal-hal seperti di atas, rasanya tak akan lengkap bukan ketika tidak tahu apa saja jenis-jenis dari equipment yang masuk kategori equipment di dalam kantor.

Jadi, langsung saja ikuti penjelasan berikut ini:

1. Mesin Printer dan Juga Fotocopy

Apakah Anda pernah lihat kedua mesin ini? jika datang ke bank, kemudian kantor kelurahan pasti akan ada bukan.

Apalagi untuk perusahaan besar, maka printer dan fotocopy masuk ke dalam equipment penting untuk dapatkan dokumen.

Ketika punya printer beserta mesin dari fotocopy, artinya ialah segala macam kegiatan bisa lebih hemat waktu.

Bahkan anggaran dari kantor pun hemat ketimbang harus bolak-balik pergi ke tempat layanan yang sediakan dua alat itu. Sedangkan hanya butuh beberapa lembar saja.

2. Almari Khusus Arsip

Karena ada surat perjanjian kontrak, data semua karyawan yang sudah masuk dan keluar dan masih banyak lagi.

Alhasil tentu butuh sebuah almari khusus. Jika tak diperhartikan saat simpannya, bisa terselip dan susah dicari.

Tapi selain lemari arsip, setidaknya perusahaan itu akan ada punya dua almari.

Misalnya seperti rak dan juga brankas, sebab memang bisa mempermudah proses pencarian file penting. Lalu juga ada dokumen lain, dimana memang belum selesai pengerjaannya.

3. Equipment Tipe Laptop atau Komputer

Masuk ke dalam equipment kantor yang paling penting karena punya kaitan dalam proses kerja sehari-hari untuk semua pekerjanya.

Namun harus ada penyesuaian sesuai dengan divisinya ya, jika tidak malah memuat pekerjaan jadi amburadul

Jika memang khusus untuk desain bahkan ciptakan karya 3D. Maka harus persiapkan laptop atau komputer dengan spesifikasi tinggi pada bagian grafisnya.

Tapi jika untuk keperluan dasar entah itu perhitungan timesheet bahkan pengetikan dokumen, maka standar saja.

Daftar Kitchen Equipment Sebagai Alat Penunjang

Setelah membahas beberapa equipment yang ada di suatu perusahaan ataupun kantor.

Alat selanjutnya ini bisa dipakai saat berada di rumah bahkan perusahaan.

Jika Anda tak percaya, lebih baik ikuti saja penjelasan setiap jenisnya di bawah ini:

1. Equipment Kompor

Jika tak ada kompor, lalu gimana pihak kantin perusahaan bisa beroperasi dengan nyaman?

Jadi inilah kenapa wajib sekali persiapkan sedini mungkin. Agar bisa membuat sebuah masakan yang aman tentu harus gunakan equipment dengan bahan-bahan terbilang bagus.

Sebagai contoh, yakni penggunaan dari bahan-bahan anti karat seperti stainless steel.

Apalagi kompor itu punya persediaan dari berbagai macam ukuran. Jadi pilih saja yang memang sesuai dengan kebutuhan.

2. Equipment Rice cooker

Ada rice cooker, dan awal kemunculannya memang menarik hati selain para ibu-ibu. Namun, juga anak rantau yang tingak di kos.

Penggunaan dari energi listrik membuat prosesnya jauh lebih gampang. Apalagi telah tersedia dengan beberapa ukuran.

Jika mau persiapkan alat ini untuk dapur kantor atau kantin. Alangkah baiknya memilih tipe rice cooker dengan ukuran cukup besar.

Agar tidak membutuhkan banyak waktu dalam menanak nasi.

3. Terdapat Rak Multifungsi dan Kulkas

Adanya rak seperti ini memiliki fungsi untuk menyimpan berbagai macam equipment dapur agar terlihat lebih rapi.

Umumnya perusahaan akan siapkan minuman bubuk instan, seperti kopi. Bahkan beberapa alat makan seperti mangkok dan gelas.

Adanya rak inilah, semua makanan ringan seperti snack bahkan mie instan bisa tersimpan dengan rapi.

Kemudian jangan lupa kulkas juga masuk ke equipment kantor ya. Karena biasanya karyawan lebih suka kosnumsi cold drink.

Alat (Equipment) yang Digunakan Oleh Petugas Cleaning Service

Banyak sekali divisi untuk satu kantor, dan tentunya mereka ini ada tanggung jawab sendiri. Salah satunya merupakan cleaning service.

Semua masalah kebersihan kantor, selalu akan jadi tanggung jawab mereka, alat dengan kualitas tinggi pasti menunjang.

1. Jenis Alat Carry Caddy

Terdapat sebuah kotak yang punya fungsi menjadi tempat menyimpan aneka ragam alat serta pembersih.

Lalu gimana ya ukurannya? rupanya tak terlalu besar seperti mesin produksi, namun tentu bisa bertahan lama hingga tahunan.

Apa hanya dipakai untuk membuat semua alat itu rapi saja?.

Rupanya akan terhindar dari debu ataupun kotoran. Karena masuk ke dalam perawatan, alhasil bisa lebih awet lagi.

2. Alat Hand Brush

Pasti tak nyaman bukan pakai toilet yang kotor, bahkan lantainya saja terlihat sudah menghitam karena lumut.

Maka satu-satunya cara ialah dengan siapkan equipment hand brush. Cara pakainya hanya menggosok saja pada area yang sudah banyak kotoran

Maka penggunaan dari hand brush mampu memaksimalkan proses pembersihan.

Lalu setiap pemakainya juga merasa nyaman. Mengingat, banyaknya pekerja yang akan pakai toilet saat jam kerja tentu gampang kotor bukan.

3. Equipment Vacuum Cleaner

Selanjutnya ada alat yang punya nama vacuum cleaner, pemakaiannya pun juga punya tujuan agar proses dari pembersihan lebih gampang.

Kemudian merata hingga ke sela-sela bawah kursi bahkan sampai pojok dinding. Lalu juga ada dua jenis yaitu penyedot kering dan juga basah.

Karena sering ada di ruangan, maka debu bisa dihilangkan dengan tipe kering.

Biasanya ampuh menyedot kotoran meski sudah menempel lama di karpet dan sofa.

Namun pada jenis basah tentu untuk menghilangkan noda-noda basah ataupun cairan di area lantai.

4. Jenis Alat Floor Machine

Pernah dengar alat floor machine?

Apa hanya lantai saja yang bisa dibersihkan pakai equipment ini?

Jawabannya iya. Sedangkan cara kerjanya hampir mirip ketika mengepel secara manual tapi bedanya mungkin prosesnya tak butuh waktu lama.

Perusahaan wajib sekali menyediakan ini pada bidang tersebut. Jika mau seluruh area kantor dan paling utama ialah tempat meeting bersih.

Meski lokasinya luas, tentu akan jauh lebih cepat meski hanya dengan dua sampai tiga orang saja.

Equipment adalah alat penting, jadi dengan demikian perlu dimiliki bukan. Alhasil beberapa pihak pun harus menyediakannya untuk proses operasional pun jauh lebih gampang.

Sudah paham betul bukan dengan ulasan di atas, semoga bermanfaat ya.

Baca Juga : Ide Bisnis Digital yang Bisa Jadi Pemasukan Anda

Bagikan:

Tags

Rita Elfianis

Menyukai hal yang berkaitan dengan bisnis dan strategi marketing. Semoga artikel yang disajikan bermanfaat ya...

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.